Mujizat! Nyong Webster Sembuh Tanpa Operasi Dari Kecelakaan Tahun 2007

Kekuatan Doa Ibu adalah mujizat bagi perjalanan hidup Nyong Webster. Kisahnya yang terbangun setelah 4 hari koma dari kecelakaan besar tak lepas dari kuasa Tuhan. Selama koma 4 hari, Nyong Webster mengaku bisa melihat badannya yang terbaring di rumah sakit. Dia juga merasa dibawa ke suatu tempat yang putih dan merasakan sentuhan Tuhan. Bagaimana proses kesembuhan Nyong Webster tanpa harus operasi? 

Om Podcasten

Welcome to Podcast Daniel Tetangga Kamu 🙌 Akan banyak cerita tentang perjalanan kehidupan, khususnya perjuangan mereka ketika mereka menghadapi ketidak pastian, kekhawatiran dan ketakutan. Kita semua pasti pernah merasakan hal tersebut dan mudah mudahan kita bersama bisa belajar rahasia tetangga gue untuk bangun kembali dan malah menjadi orang yang lebih kuat! It’s gonna be very exclusive! Jangan lupa share ke tetangga &orang yang kamu sayangi, karena TETANGGA SALING MENYANGGA, BUKAN MENYANGGAH