EPS. 51 LYFE AT THE COFFEE SHOP

Gaya dan kelakuan orang gak cuma bisa kita pelajari dari buku psikologi tapi juga dari kehidupan nyata sehari2, termasuk di coffee shop. Berdasarkan pengalaman dan pengamatan Imam dan Cisca, kali ini ngomongin tipe2 orang yang suka terlihat di kedai2 kopi masa kini. Naaah kamu termasuk yang mana?

Om Podcasten

Bagaikan obrolan dua orang teman lama, dua mahluk xenial mantan partner siaran yang bertemu santai ditemani dengan segelas kopi, saling berbagi celetukan tentang keseruan hidup masing-masing. Dari soal trend terkini hingga curahan hati, dari soal pergaulan ibukota, hingga drama kehidupan dewasa. Pengennya sih inspiratif…tapi setidaknya kami bisa menemani